Translator

Jumat, 02 Oktober 2015

Happy Batik Day


Gambar Google

Hai hai... selamat berjumpa kembali sahabat! Happy Friday!

Tadi pagi dalam perjalanan  kerja dari rumah di Lubang Buaya Jakarta Timur menuju Tangerang saya mendengarkan female radio, dari sang penyiar Ben Khasyafani, saya baru sadar kalau hari ini adalah Hari Batik Sedunia. Daripada melewatkannya begitu saja lebih baik saya menorehkan Hari Batik ini di sini.

SAYA SUKSES - THE SECRET

The Secret - Rhonda Byrne Datangnya lebih awal. Di luar dugaan. Semesta telah bekerja begitu cepat buat saya. Ini adalah pelajaran berharga ...